Tim Futsal Fkep Unsyiah berhasil meraih juara 3 Turnamen Futsal dalam acara Karabeli Cup 2019 yang diselenggaran oleh BEM FKG Unsyiah pada tanggl 19-20 Oktober 2019, acara turnamen futsal tersebut diadakan di Embassy Sport Center. Tim Futsal Fkep yang beranggotakan Nanda Surya, Muammar D.H, M. Fahmi Annur, Ricky Ramadhan, Mulyadi Putra, Angga Riswa, Fathurrahman, Silventus […]
13 Oktober 2019 (Banda Aceh). Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Keperawatan Unsyiah mempersembahkan sebuah acara LKMM III 2019, dengan tema “Aktualisasi Kepemimpinan Mahasiswa dalam Gelora Juang Pemuda Inspiratif” yang berlangsung pada tanggal 12-13 Oktober 2019 di Fakultas Keperawatan Unsyiah. LKMM atau Latihan Keterampilan Manajerial Mahasiswa ini merupakan kegiatan Leadership Training yang diperuntukkan bagi para mahasiswa Fkep […]
Banda Aceh 2019 – Departemen Pendidikan Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Keperawatan Universitas Syiah Kuala kembali menyelenggarakan kegiatan PLASENTA (Pelatihan Skill Keperawatan). Kegiatan ini sudah dilaksanakan sebanyak 2 kali yaitu pada hari Sabtu, 19 Oktober 2019 dan Minggu, 3 November 2019 dimulai dari jam 08.00 WIB sampai dengan selesai. Dengan mengusung tema “Improve Your Skill to […]
Darussalam – Fakultas Keperawatan (FKep) Universitas Syiah Kuala (Unsyiah) menyelenggarakan kegiatan Pembinaan Akademik dan Karakter Mahasiswa Baru (PAKARMARU). Kegiatan ini dilaksanakan di Gedung Fakultas Keperawatan Universitas Syiah Kuala pada tanggal 30-31 Agustus 2019. PAKARMARU merupakan agenda rutin yang diadakan oleh FKep Unsyiah, dan tahun ini sudah memasuki tahun pakarmaru keenam. Kegiatan ini bertujuan untuk mempersiapkan […]
Fakultas Keperawatan Universitas Syiah Kuala (Unsyiah) berhasil lolos ke ajang bergengsi nasional Pekan Ilmiah Nasional (PIMNAS) yang ke-32 tahun 2019. Program Kreatifitas mahasiswa Pengabdian Masyarakat (PKM-M) berjudul “PKM-M Grak Limo” di ketuai oleh indri Afrianti di bawah bimbingan Ns. Devi darliana, M. Kep., Sp. Kep.MB. Ajang ini akan berlangsung di Universitas Udayana, Bali. Kepastian lolosnya […]
Banda Aceh 2018 – Nursing Camp merupakan rangkaian acara kepemimpinan yang dilaksanakan oleh setiap ILMIKI di seluruh wilayah di Indonesia. Pada tahun ini Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Keperawatan Universitas Syiah Kuala mendapatkan kesempatan untuk menjadi tuan rumah dalam penyelenggaraan kegiatan “ Nursing Camp Wilayah I ILMIKI ” pada 1-4 November 2018 bertempat di Rindam Iskandar […]
Banda Aceh 2018 – Nursing Camp merupakan rangkaian acara kepemimpinan yang dilaksanakan oleh setiap ILMIKI di seluruh wilayah di Indonesia. Pada tahun ini Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Keperawatan Universitas Syiah Kuala mendapatkan kesempatan untuk menjadi tuan rumah dalam penyelenggaraan kegiatan “ Nursing Camp Wilayah I ILMIKI ” pada 1-4 November 2018 bertempat di Rindam Iskandar […]
Setelah sekian lama terabaikan, akhirnya Tim PKM-M Asmara (Ayo Sehat Bersama Para Lansia) berhasil mengaktifkan kegiatan Pos Binaan Terpadu (Posbindu) lansia di Desa Lambaro Sukon, Aceh Besar. Tim tergerak untuk melakukan pelatihan kompetensi lansia kepada 10 kader yang terpilih menjadi fasilitator dalam meningkatkan kesejahteraan lansia. Program unggulan kegiatan berupa Kasmaran (Kampanye ASMARA) serta Happy Family yang mengajak keluarga untuk membuat […]
Banda Aceh 2019 – Departemen Pendidikan Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Keperawatan Universitas Syiah Kuala kembali menyelenggarakan kegiatan pena ilmiah pada hari Minggu tepatnya tanggal 19 Mei 2019 di Ruang Seminar Gelanggang Mahasiswa Unsyiah pukul 08.00 WIB. Dengan mengusung tema “Mewujudkan Generasi Kreatif dan Inovatif dalam Berkarya”. Kegiatan pena ilmiah yang sudah menjadi agenda tahunan ini […]
Banda Aceh – Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Fakultas Keperawatan Universitas Syiah Kuala kembali mengadakan kegiatan “Sekolah Kastrad” untuk pertama kalinya di kepengurusan tahun 2019-2020. Kegiatan yang diselenggarakan berupa seminar dengan mengususung tema “Meningkatkan Potensi Diri Dalam Bernegosiasi” kegiatan ini diadakan tepatnya pada hari Jumat 19 April 2019 di Aula FKep Unsyiah. Sekolah Kastrad merupakan sebuah […]